In Agrisolutions Since 1953

Zagribind

Zagribind

Mikotoksin menimbulkan efek yang merugikan dengan mempengaruhi metabolisme dan penyerapan nutrisi, mempengaruhi fungsi kekebalan dan mempengaruhi sistem endokrin dan neuroendokrin tubuh (Whitlow,1992). Sejauh ini telah teridentifikasi lebih dari 300 mikotoksin.
SKU: 21.N1.9900 Categories: , Tags: , , , ,

Description

Click here to download tech sheet

Mikotoksin menimbulkan efek yang merugikan dengan mempengaruhi metabolisme dan penyerapan nutrisi, mempengaruhi fungsi kekebalan dan mempengaruhi sistem endokrin dan neuroendokrin tubuh (Whitlow,1992). Sejauh ini telah teridentifikasi lebih dari 300 mikotoksin.

Zagribind merupakan hydrous alumina silicate yang memiliki tiga lapisan dan memiliki kandungan natrium dan kalsium yang sangat konsisten (Gambar 1). Zagribind telah melalui proses pembuatan yang sangat ketat yang dirancang untuk mengoptimalkan kapasitas pertukaran kation dari suatu bahan secara maksimal. Berdasarkan data penelitian mengenai hydrated sodium calsium alumino silicates menunjukan bahwa ia dapat menurunkan efek yang merusak dari mikotoksin tertentu dengan cara mengikat toksin secara chemstropin. Dengan kata lain, HSCAS dapat mengikat mikotoksin, sehingga dapat mencegah absorpsi mikotoksin oleh saluran gastrointestinal hewan ternak.


Dosis dan Cara Pemberian

Sebagian besar penelitian terhadap Zagribind telah diuji dengan menggunakan kadar 0.5%. Uji di lapangan menunjukan bahwa ketika kontaminasi mikotoksin cukup parah, dengan dosis 0.5% Zagribind dapat mencegah terjadinya penyakit dan ganguan performance hewan dengan baik. Ketika masalah kontaminasi mikotoksin tidak parah, 0.1-0.2% Zagribind cukup untuk mencegah kerugian subklinis hewan.


Kemasan

Zagribind dikemas dalam kantong multi-lapis ukuran 25 kg.

All are Required Fields
Product Search
Newsletter

Be one of our distributors in Indonesia
REGISTER YOUR INTEREST HERE

SUBSCRIBE
NOW